Apa Video Company Profile Itu? Video company profile adalah media informasi perusahaan dalam bentuk visual bergerak yang mencakup gambaran perusahaan secara singkat dan jelas. Video company profile memberikan gambaran perusahaan secara efektif dan jelas, dengan kata lain video company profile memiliki peran sebagai alat marketing bertujuan untuk membuat penonton mudah memahami tentang perusahaan berserta nilai...