Tag: Sinematografi

Mengenal C Stand dan Kegunaannya!!!

Apa yang terlintas dipikiranmu jika ditanyakan alat apa yang paling serbaguna dalam satu set saat shooting? Sebagian besar filmmaker dan crew grip mungkin akan menjawab dengan jawaban yang sama yaitu C-Stand. C-stand adalah alat yang dapat memengaruhi kualitas sebuah video dan film serta keamanan dalam suatu set. Dalam artikel ini, kami akan membahas apa itu C-Stand dan...

Apa Itu Color Checker dan Bagaimana Cara Menggunakannya?

Color checker adalah alat yang sangat berguna yang dapat digunakan dalam fotografi ataupun video untuk mengkalibrasi warna asli. Tapi apa itu color checker? dan bagaimana cara menggunakannya? yuk baca artikel ini sampai habis… Pentingnya kalibrasi warna Kalibrasi warna mudah dipahami tetapi sulit dikuasai. Apa itu kalibrasi warna? Yah, sesederhana namanya kalibrasi warna adalah metode untuk mengkalibrasi warna....

Tugas Dan Tanggung Jawab Seorang Sutradara Dalam Film Dan Video

Sutradara (Director) ia adalah orang yang berada di belakang kamera. Namun peran seorang sutradara sangat menentukan hasil akhir sebuah film. Nah di artikel kali ini eps production akan mengupas tuntas tentang sutradara dan tugas-tugasnya. Siapa Itu Sutradara Film? Sutradara adalah seseorang yang menentukan visi kreatif sebuah film. Sutradara memiliki kontrol terhadap pilihan-pilihan kreatif, mulai dari...

Mengenal 5 Kamera Sinema Yang Digunakan Dalam Pembuatan Film

Saat ini menonton film mungkin sudah menjadi kebutuhan untuk banyak orang terlebih lagi jika film tersebut dapat memanjakan mata penontonnya.Akan tetapi pernah gak sih kamu terpikir kira-kira kamera jenis apa yang dipakai oleh para pembuat film di Hollywood sana, sehingga dapat menghasilkan gambar yang dapat memanjakan mata penontonya?. Nah kali ini eps-production mau membahas tentang 5...

Need Help? Chat with us